PROYEK Shanghai 48 (SNH48) mulai memasuki masa krusial setelah pemilihan member. Yakni, mulai recording lagu dan memperkenalkan diri ke publik Tiongkok. Entah apakah strategi yang akan digunakan sama seperti JKT48 untuk menembus pasar Tiongkok. Yang pasti, untuk single pertama mereka, dipastikan sama dengan JKT48. Mereka memilih iconic song, Heavy Rotation sebagai lagu debut.
Lagu ini mungkin dianggap yang paling aman untuk menembus berbagai pasar musik sister group AKB48. Dimanapun itu. Resminya SNH48 berarti menambah perbendaharaan kata, sebab Heavy Rotation juga dilafalkan dengan bahasa Mandarin. Dibawah ini ada tiga lirik dari heavy Rotation versi Jepang, Indonesia dan Shanghai.
:: Versi Jepang :: | :: Versi Indonesia :: | :: Versi Mandarin :: |
One two three fourI want you! I need you! I love you! Atama no naka Gangan natteru music Hebii rooteeshonPoppukoon ga Hajikeru you ni Suki to iu moji Ga odoru Kao ya koe wo Omou dake de Ite mo tatte Mo irarenai Konna kimochi I want you! I want you! Hito wa dare mo Sonna tokimeki I feel you! I feel you! Itsumo kiiteta I want you! I want you! |
One two three fourI want you I need you I love you Di dalam benakku Keras berbunyi Irama musikku Heavy rotationSeperti popcorn Yang meletup-letup Kata-kata Suka menari-nari Wajahmu suaramu Selalu ku ingat Membuatku menjadi Tergila-gila Oh senangnya I want you I want you Dalam kehidupan Mungkin seperti I feel you I feel you Yang selalu ku dengarkan I want you I want you |
One two three fourI want you! I need you! I love you! Ni xiang shi wo naohai Dang dang zou xiang na dongting de ge Heavy rotationXiang bao Mihua yiyang Relie ban de baozha Xihuan de zifu tiaozhe wu bu sanchang Wei ni xinqing diedang Zheyang de xinqing I want you! I want you! Shijie shang mei geren Dan zhiyao zhe yici Zheyang de xintiao I feel you! I feel you! Yizhi ting di na shou ge I want you! I want you! |
Gimana? lebih susah menyanyikan Hebirote dalam bahasa Mandarin atau Jepang? buat aku sendiri sih lebih mudah bahasa Jepang hehehe… Enjoy!